Bagaimana Cara memasang iklan AdNow?



Hai kalian semua yang masih setia menunggu updatetan artikel dari saya sebelumnya saya menjelaskan tentang artikel yang berkaitan dengan iklan yaitu : 5 cara menghasilkan uang dari blog. kita tahu bahwa cara mendapatkan uang  tidak gampang butuh kerja keras dan memiliki tekad yang kuat. blog akan terlihat sukses jika banyak iklan yang menawarkan iklannya agar tayang di blog kalian. Selain itu, blog kalian akan mendapatkan penghasilan dari iklan tersebut. Di mana iklan tersebut akan membayar kalian dengan harga yang menggiurkan.

Dari mana kita dapat iklan?

Banyak beberapa iklan yang kita bisa gunakan , sebagai alternatif adsense. jika kasila sudah pernah mendaftar di google adsense dan kemudian di tolak , jangan putus asa karena banyak alternatif iklan yang kalian dapatkan sama seperti google adsense. Seperti : AdNow. Ravenuehits dan juga chitika . Contoh ini yang pernah ane gunakan di blog ane jika ente semua ingin memasang iklan seperti ane boleh koq , Tinggal kalian pilih mau menggunakan iklan yang mana yang akan kalian gunakan di blog kalian.

Jika kalian pernah atau sering di tolak adsense sebaiknya blog ente perlu perbaikan template dan navigasi yang baik yang lebih seo friendly. Hal tersebut membantu kalian menduduki posisi di halaman google . Walaupun tidak pertama yang penting sudah terindex google , tapi yang lebih penting lagi kalian buat artikel di blog kalian dengan bahasa dan karya sendiri . tidak di perbolehkan untuk copas ( Copy paste ). karena google adsense tidak sembarang blog yang bisa menayangkan iklannya.

Alternatif yang saya gunakan untuk memasang iklan diblog menggunakan dari situs iklan AdNow. Karena, adnow tidak banya persyaratan dan ketentuan yang penting mempunyai akun blog. Menunggu approve dari AdNow hanya 1 hari dengan begitu kalian dapat memasang iklan adnow di blog kalian.

Sebelum kita memasang iklan adnow , terlebih dahulu membuat akun AdNow.
Berikut Langkah-langkah membuat akun AdNow :
1. Kunjungi situsnya di http://AdNow.com





2. Di situ kalian akan mendapatkan gambar dari home adnow.
3. Klik signup Di sebelah kanan atas . Jika sudah ketemu kalian dapat mengisi biodata kalian seperti berikut ini




4. Isikan biodata kalian , seperti ditas .
5. Setelah semua lengkap terisi , Klik submit 
6. Buka Gmail kalian, Lihat kotak masuk dari AdNow dan Klik activate . 
7. Jika sudah semua , Kalian sudah berhasil membuat akun adnow.

Dan selanjutnya perhatikan baik baik , setelah kalian meregister akun adnow , sekarang kalian harus memasang iklan AdNow di blog kalian dengan cara berikut ini: 

Berikut di bawah Ini Langkah Langkah Memasang Iklan Adnow

Setelah kalian buat akun adnow dengan mengikuti langkah- langkah diatas , selanjutnya kalian harus memasang iklannya di blog kalian agar muncul. Dengan mengikuti langkah-langkah di bawah ini: 

1. Masuk Ke situs AdNow.com
2. Klik Login
3. Isikan email dan pasword yang kalian buat tadi.



4. Setelah itu , Klik submit.
5. Selanjutnya Klik Add Site , kalian akan di teruskan seperti gambar di bawah ini


6. Isikan data kalian seperti di atas , diatas merupaka contoh dari Website Ane , Isikan Website address Ente sendiri.

7.Setelah itu klik Widget , kalian akan muncul seperti gambar di bawah ini.



8. Lalu selanjutnya . Klik add Widget
9.  Pilih "Native Ads"
10.  isikan Site Kalian , Yang telah kalian buat tadi.
11. Setelah itu, Kalian Isikan Nama Widget Kalian dengan cara mengklik Widget Setting , dan memberi nama Widget kalian .
12. Setelah itu klik save , Lalu Klik HTML CODE, Kalian Akan Mendapatkan KOde HTML , Copy Kode html tersebut dan pasang di blog kalian Dengan cara berikut ini

13. Buka Dashboard Blog kalian ,
14. Lalu Pilih Tata Letak .
15 Klik di samping " Tambahkan Gadget" Pilih HTML.Java Script.
16. Lalu masukkan kode html yang tadi copy .

Selesai.

Kalian bisa membuka blog kalian, dan lihat hasilnya,
Sekian dari ane tentang bagaimana cara memsang iklan di AdNow Ini, Selanjut nya TUnggu update artikel dari ane .

Baca selengkapnya : Mengenal apa itu keyword



Bagaimana Cara memasang iklan AdNow? Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown